Home / TTS

CEGAH PENYEBARAN COVID-19, KEPALA SEKOLAH SD NEGERI KAENENO GELAR RAPAT BERSAMA PEMERINTAH DESA DAN KOMITE SEKOLAH

- Redaksi

Jumat, 15 Januari 2021 - 00:24 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

Dibaca 0 kali
facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SoE ,SALAMTIMOR.COM — Kepala SD Negeri Kaeneno Ham Metboki, A.Ma.,Pd, melakukan rapat bersama dengan Pemerintah Desa dan Komite Sekolah untuk membahas beberapa hal terkait proses belajar mengajar dalam situasi pandemic COVID-19 yang semakin melanda Kabupaten Timor Tengah Selatan.

Mengingat Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) yang sedang berlangsung di sekolah bagi kecamatan yang berstatus zona hijau termasuk SD Negeri Kaeneno, kecamatan Fautmolo, untuk itu pentingnya menjaga kesehatan bagi para siswa dan guru dengan mengikuti protokol kesehatan yang benar agar tidak terpapar wabah virus corona.

Dari hasil rapat bersama tersebut, pihak sekolah meminta agar pencegahan penyebaran virus corona menjadi tanggung jawab bersama dengan kerja sama yang baik antara Pemerintah Desa, dan para orang tua murid.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Metboki menegaskan kepada guru–gurunya agar menjadi contoh bagi siswa dalam ketaatan mengikuti protokol kesehatan di sekolah.

Saat yang bersamaan, dalam agenda rapat Kepala Desa Kaeneno kecamatan Fautmolo, Gusti Fallo, S.IP menyampaikan ketegasan kepada masyarakat termasuk lingkup sekolah agar mengikuti propotokol kesehatan secara benar dengan tetap menjaga jarak, selalu mencuci tangan serta wajib menggunakan masker.

Himbauan tersebut untuk mengatasi ancaman wabah virus corona yang mana kabupaten Timor Tengah Selatan di beberapa kecamatan telah dinyatakan berstatus zona merah.

“Untuk itu saya mengingatkan agar kita betul-betul menaati protokol dari pemerintah dan jangan meremehkan ancaman virus ini dengan tidak mau mengikuti protokol kesehatan,” Tuturnya

Lanjut Fallo, “selaku Kepala Desa, saya mengapresiasi langkah dari pihak SDN Kaeneno, Kepsek bersama rekan guru sudah menindaklanjuti surat Bupati untuk membuat lubang resapan air.”

Selanjutnya Kepala Desa meminta agar semua instansi di wilayah desa Kaeneno baik sekolah, gereja dan fasilitas kesehatan bersama – sama bergandengan tangan untuk menjaga lingkungan di wilayah desa serta patuh dan taat pada protokol kesehatan.

Penulis: Inyo Faot

Berita Terkait

IPS gelar Kegiatan Membangun Budaya Literasi Sains, Numerasi, dan Bahasa Inggris Melalui Game Bagi Siswa SD di Desa Kesetnana
Mahasiswa IPS Gelar Survey Pangan di Desa Bikekneno
Syukuran Tahunan, IPPAT dan INI Berbagi Kasih Kepada Anak-Anak Stunting di Desa Kesetnana
Lantik 12 Pejabat Eselon II, Bupati TTS: Kita Harus Pertahankan Opini WTP
Bupati TTS Hadiri Kegiatan Sosialisasi Transparansi PBJ Satuan Pendidikan dan Onboarding UMKM Lokal
Tanggap Terhadap Wilayah Terdampak Kekeringan, BPBD TTS Salurkan Air Bersih
Pemkab TTS Raih Predikat B Akuntabilitas Kinerja Tahun 2023 Setelah Sepuluh Tahun Memperoleh Nilai CC
Kepsek SMPN Nefotes: YASPENSI Beri Warna Tersendiri Dalam Pendampingan Literasi

Berita Terkait

Selasa, 23 April 2024 - 12:46 WITA

IPS gelar Kegiatan Membangun Budaya Literasi Sains, Numerasi, dan Bahasa Inggris Melalui Game Bagi Siswa SD di Desa Kesetnana

Jumat, 5 April 2024 - 20:46 WITA

Mahasiswa IPS Gelar Survey Pangan di Desa Bikekneno

Sabtu, 3 Februari 2024 - 22:58 WITA

Syukuran Tahunan, IPPAT dan INI Berbagi Kasih Kepada Anak-Anak Stunting di Desa Kesetnana

Minggu, 10 Desember 2023 - 23:03 WITA

Bupati TTS Hadiri Kegiatan Sosialisasi Transparansi PBJ Satuan Pendidikan dan Onboarding UMKM Lokal

Sabtu, 9 Desember 2023 - 12:54 WITA

Tanggap Terhadap Wilayah Terdampak Kekeringan, BPBD TTS Salurkan Air Bersih

Kamis, 7 Desember 2023 - 09:21 WITA

Pemkab TTS Raih Predikat B Akuntabilitas Kinerja Tahun 2023 Setelah Sepuluh Tahun Memperoleh Nilai CC

Selasa, 5 Desember 2023 - 23:52 WITA

Kepsek SMPN Nefotes: YASPENSI Beri Warna Tersendiri Dalam Pendampingan Literasi

Selasa, 5 Desember 2023 - 16:53 WITA

Hadiri Hari Bhakti PU, Bupati TTS Tegaskan ASN Harus Netral Pada Pemilu 2024

Berita Terbaru

TTS

Mahasiswa IPS Gelar Survey Pangan di Desa Bikekneno

Jumat, 5 Apr 2024 - 20:46 WITA